Bahan :
- 0 1/2 kg kacang hijau
- 1 ltr air
- 150 gr gula jawa
- 50 gr gula pasir
- 1 ibu jari jahe, dibakar, memarkan
- 1 Cangkir santan kental
- Garam secukupnya
- Kacang hijau diCuci bersih.
- Rebus kacang hijau dengan air dan jahe sampai empuk, pecahkan, dan kemudian masukkan gula pasir dan gula jawa, masak sampai mendidih hingga gula merata.
- Setelah bubur kacang hijau dingin, haluskan dengan blender, saring dan simpan di dalam lemari es.
- Masak santan yang sudah dibubuhi garam.
- Ambil 1/2 gelas jus kacang hijau, tambahkan santan dan es yang dihancurkan, aduk rata. Bila menginginkan jus lebih encer tambahkan air es. Minum jus dengan sedotan.
Download resep jus ini disini: http://www.ziddu.com/download/18221980/jus_kacanghijau.pdf.html